Kamis, 22 Desember 2016

5 kriteria teman baik

Saya akan menjelaskan 5 kriteria teman baik

1. Jujur
Ia akan jujur ke kamu jika hal itu kamu perlu tau kebenaran nya, tapi jika kau tanya tentang ia dan kau tak perlu tau, ia akan berdiam atau bahkan berbohong demi harga diri.

2. Menghargai
Ia akan menghargai setiap perbuatan dan perkataan mu, meskipun perbuatan dan perkataan mu salah, salah yang tak fatal.

3. Paham
Jika ia tau tentang mu, ia akan paham tentang mu, baik berupa kebenaran dan kesalahan.

4. Melihat situasi
Ia akan membaur dengan semua situasi, ia akan ada di pihak yang benar dan ia tau yang benar atau salah.

5. Tidak bergantung
Ia akan melakukan semua tugas dan menyelesaikan masalah sendiri, ia hanya menanyakan hal yang ia tidak tau tapi ia harus tau, ia tidak meminta orang lain termasuk kamu untuk menyelesaikan permasalahannya.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ayuda Redes Sociales para Empresas - Presupuesto y...

Ayuda Redes Sociales para Empresas - Presupuesto y... : Ayuda Redes Sociales para Empresas - Noticias , servicios de ayuda en las redes soci...